Rabu, 12 Juni 2013

Sifat-sifat Pria Sejati Yang Harus Dimiliki Oleh Pria Sejati

Pria sejati memiliki karakteristik yang berbeda dengan pria pada umumnya, walaupun pada dasarnya setiap manusia memiliki karakteristik diri yang berbeda-beda pula. Mimin akan share sifat pria sejati yang harus dimiliki pria.
Sebenarnya, pria gentle masih ada di dunia nyata atau hanya ada di film-film saja? Mari lihat ciri-ciri pria sejati di bawah ini:


1. Tidak pernah lupa mengatakan "Tolong" dan "Terima
kasih".


2. Mapan dan pekerja keras.


3. Membukakan pintu mobil untuk Anda, menarik kursi
untuk Anda saat makan di restoran, tidak keberatan
memakaikan jaketnya pada Anda, pokoknya ladies first.


4. Tidak mengucapkan kata-kata kotor atau mengumpat.


5. Selalu menepati janjinya.


6. Saat berbicara, selalu melakukan kontak mata, tidak melirik ke arah lain atau tiba-tiba mengambil handphone dan
mengutak-atik gadget itu.


7. Menghormati orang yang lebih tua.


8. Tidak bergosip.


9. Rela berdiri dan memberikan kursinya di bis untuk wanita,
ibu hamil, atau orang tua. Tidak keberatan menahan pintu lift untuk orang lain dan sebagainya.


10. Ramah, percaya diri, tidak sombong.


11. Selalu on time, tidak suka jam karet.


12. Cerdas dan selalu berpikir sebelum bicara/berpendapat.


13. Penampilan selalu rapi.


14. Menjaga kebersihan tubuh dan tidak bau ketek.


15. Romantis.




Apakah Anda kenal dengan pria yang memiliki semua ciri di
atas? Atau mungkin pasangan Anda? ;)
Apa iya pria sejati hanya ada di film dan tidak ada lagi di
dunia nyata? Silakan tulis pendapat Anda di kolom komentar yaa.. :D

1 komentar:

  1. Best free casino chip games - DrmCD
    The most interesting 파주 출장안마 features of slot machines and video poker have been introduced by 인천광역 출장안마 many slot 안양 출장샵 machine 대전광역 출장마사지 manufacturers. As many of you have seen before, Aug 30, 2021 · Uploaded by 전주 출장샵 Digital Gaming Solutions

    BalasHapus